PEDAGANG PASAR TANJUNG JEMBER KELUHKAN HARGA BERAS

Tadatodays
Tadatodays

Wednesday, 09 Jul 2025 19:37 WIB

HARGA BERAS DI PASAR TANJUNG JEMBER MASIH BERVARIASI, DI TENGAH KABAR PENURUNAN HARGA YANG DIGAUNGKAN PEMERINTAH. HAMIDAH, SALAH SEORANG PEDAGANG DI PASAR TANJUNG MENGAKU MENJUAL BERAS DENGAN HARGA LAMA. SEBAB, IA BELUM SEMPAT KULAKAN ULANG, AKIBAT PASOKAN YANG TERSENDAT.


Share to