PROYEK RUANG IBS RSUD KOTA PROBOLINGGO DIPUTUS KONTRAK

Tadatodays
Tadatodays

Friday, 27 Dec 2024 19:08 WIB

KOMISI III DPRD KOTA PROBOLINGGO MELAKUKAN INSPEKSI MENDADAK KE PENGERJAAN PROYEK RUANG INSTALASI GAWAT DARURAT ATAU IGD, DAN INSTALASI BEDAH SENTRAL ATAU IBS, DI RSUD DOKTER MOHAMMAD SALEH KOTA PROBOLINGGO, JUMAT SIANG 27 DESEMBER. PENGERJAAN PROYEK INI DIPUTUS KONTRAK, PADAHAL BARU MENCAPAI 30 PERSEN.


Share to